Menara12
    What's Hot

    Wujudkan Kader Adaptif dan Progesif, PK IMM Asy Syifa Gelar Darul Arqom Dasar

    November 27, 2023

    Menembus Penjuru Langit dengan Ilmu

    November 27, 2023

    Rakerda Majelis Dikdasmen dan PNF PDM Bojonegoro, Ada Tiga Pesan Penting Dewan Pakar

    November 27, 2023

    Subscribe to Updates

    Get the latest creative news from FooBar about art, design and business.

    Facebook Twitter Instagram
    Menara12
    • MUSYDA
    • KABAR
      • PEMUDA MUHAMMADIYAH
      • NASYIATUL AISYIYAH
      • IMM
      • IPM
      • PDM
      • PDA
      • HW
      • TS
    • KOLOM
    • KAJIAN
    Button
    Menara12
    News

    Manasik Haji Bekal Kunci Ibadah Haji

    By AdminMei 25, 20232 Mins Read0 Views

    MENARA12 – Tahun 2023 sebanyak 1.628 Calon Jemaah Haji (CJH) asal Bojonegoro, dijadwalkan bakal berangkat pada awal bulan Juni 2023 mendatang. Pemberangkatan CJH menuju tanah suci Mekkah itu, dibagi menjadi 4 kelompok terbang (kloter) yang sebelumnya 3 kloter.

    Ketua KBIHU Masyarakat Madani, Sholikin Jamik menuturkan, terdapat 2030 keseluruhan kuota haji bagi Bojonegoro. Namun yang melunasi sejumlah 1.628 Calon Jamaah Haji, termasuk yang cadangan.

    “4 kloter akan dibagi jadwal pemberangkatan pada 2 hari. Kloter 20, 21, dan kloter 22 dijadwalkan berangkat 1 Juni 2023 dan kloter 23 pada 2 Juni 2023,” imbuhnya.

    Sementara itu, sebelum keberangkatan CJH. ada beberapa hal yang perlu diingat terkait ibadah rukun islam ke-5 tersebut. Persiapan yang harus dilakukan oleh CJH menjelang keberangkatan ada 4 hal :

    Pertama, jamaah harus memahami manasik atau rukun haji dan wajib haji serta sunah. Karena haji termasuk ibadah mahdhah yaitu kesuksesannya ketika dia mengerti rukun haji. “Karena kalau meninggalkan rukun haji menjadi tidak sah hajinya , melanggar wajib haji harus membayar dam atau denda. Sementara itu bisa mengerti syarat rukun haji dan umroh diketahui dengan manasik,” sambung Ketua KBIH Madani, Sholikhin Jamik

    Kedua, dari sisi kesehatan karena haji merupakan kegiatan fisik. Maka harus dipersiapkan betul dari sisi kesehatan. Dokter memeriksa dan paling penting bila ada potensi penyakit, obatnya harus dipersiapkan.

    “Ketiga, mempersiapkan dan mengerti betul pengorganisasian haji, ada regu, rombongan. Ada kloter dan mengenal di tanah suci ada maktab, sektor hingga Kementerian Haji haji Arab Saudi.Sebab segala berita yang muncul orang hilang karena tidak memahami tentang koordinasi, regu, rombongan dan kloter,”ujarnya

    Keempat, memahami hikmah haji karena esensi haji adalah perjalanan. Mencontoh perjalanan yang dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW, Nabi Ismail, Nabi Ibrahim.

    “Tidak memahami filosofi, kesan haji hanya sekedar grubyak-grubyuk. Khusus jamaah perempuan tentu, ada fiqih perempuan menyangkut jamaah haji perempuan yang harus dipahami,”tutup Sholikhin Jamik. (Red)

    Headline KBIHU Masyarakat Madani Muhammadiyah
    Share. Facebook Twitter Pinterest LinkedIn WhatsApp Reddit Tumblr Email

    Post Terkait

    IMM November 27, 2023

    Wujudkan Kader Adaptif dan Progesif, PK IMM Asy Syifa Gelar Darul Arqom Dasar

    KOLOM November 27, 2023

    Menembus Penjuru Langit dengan Ilmu

    News November 27, 2023

    Rakerda Majelis Dikdasmen dan PNF PDM Bojonegoro, Ada Tiga Pesan Penting Dewan Pakar

    News November 27, 2023

    Majelis Dikdasmen dan Non Formal PDM Bojonegoro gelar Rapat Kerja

    KOLOM November 25, 2023

    Insan Pembangun Pendidikan yang Berkemajuan dan Berkeadaban

    News November 24, 2023

    Siapkan Penerus Perjuangan Muhammadiyah, AMM Bojonegoro gelar Kemah Bersama

    Add A Comment

    Leave A Reply Cancel Reply

    Subscribe to News

    Get the latest sports news from NewsSite about world, sports and politics.

    Stay In Touch
    • Facebook
    • Twitter
    • Pinterest
    • Instagram
    © 2023 Menaraduabelas.com
    • Redaksi
    • Tentang

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.